Sandal hotel sering digunakan tamu di area lobby hingga restauran saat sarapan. Namun, hal ini tidak direkomendasikan, lho. Ini penjelasan pakar.